Postingan

SKKD TEKNIK ALAT BERAT

1.     Teknik Alat Berat (023) STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR   1.    Menggunakan special tools 1.1    Menggunakan peralatan p elepasan dan pemasangan 1.2    Menggunakan peralatan pengukuran ( measuring tools ) 1.3    Menggunakan peralatan diagnosis 1.4    Merawat special tools   2.    Menggunakan workshop equipment 2.1    Menggunakan hydraulic press 2.2    Menggunakan pulling equipments 2.3    Menggunakan drilling equipments 2.4    Menggunakan lifting dan slinging 2.5    Menggunakan jacking dan blocking 2.6    Merawat workshop equipment.   3.    Menggunakan seal, bearing dan coating material 3.1    Memasang seal 3.2    Memasang bearing 3.3    Menggunakan adhesive 3.4    Menggunakan liquid gasket.   4.    Menggunakan service literatur 4.1    Menggunakan Operation Maintenance Manual ( OMM ) 4.2    Menggunakan Servic

KURIKULUM SMK TEKNIK ALAT BERAT

KURIKULUM SMK PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK ALAT BERAT I.          Tujuan Pendidikan Menengah Kejuruan Tujuan Pendidikan Menengah Kejuruan adalah meningkatkan kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta keterampilan untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut sesuai dengan kejuruannya II.         Visi dan Misi SMK Visi Sebagai Lembaga Diklat yang menghasilkan Sumber Daya Manusia bertaraf Internasional dibidang teknologi yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa Misi 1.   Mengoptimalkan Pengelolaan Sekolah  Secara Profesional 2.   Meningkatkan Pelaksanaan Pendidikan Sistem Ganda (PSG) 3. Memantapkan Pembelajaran Berbasis Kompetensi dengan  menerapkan Kompetensi Berstandard Internasional 5.   Menerapkan Penyelenggaraan Sekolah Berwawasan Lingkungan 6.   Memantapkan Penggunaan Bahasa Inggris di Sekolah 7.   Memantapkan Unit Produksi & Jasa 8.  Menyelenggarakan Career Center melalui pengembangan Pendidikan dan Pelatih

KKM SMK BHAKTI TAPEL 2011/2012

KKM SMK BHAKTI TAHUN PELAJARAN   2011/2012     KELOMPOK NORMATIF: No. Mata Pelajaran KKM 1 Pendidikan Agama 75 2 Pendidikan Kewarganegaraan 75 3 Bahasa Indonesia 75 4 Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan 75 5 Seni Budaya 75     KELOMPOK ADAPTIF DAN PRODUKTIF: No. Mata Pelajaran KKM 1 Bahasa Inggris 75 2 IPA 75 3 IPS 75 4 Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi 75 5 Kewirausahaan 75 6 Matematika 70 7 FISIKA 70 8 KIMIA 70 9 PRODUKTIF 75